Arsip

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, Kapuas Hulu memiliki potensi yang luar biasa, baik petambangan, perikanan, maupun perkebunan. Satu di antara potensi yang tidak kalah menarik, adalah tanaman kratom. “Tanaman kratom ini memang beberapa daerah itu ...

KUBU RAYA, RUAI.TV – Ewinalgo, seorang calon Legislatif daerah pemilihan (Dapil) tujuh Kabupaten Kubu Raya, yang meliputi Kecamatan Sungai Ambawang dan Kuala Mandor B merasa terharu, saat mendapatkan ucapan selamat dari tim pemenangan di kediamannya, Desa Sungai Ambawang Kuala, Kecamatan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Deputi Gubernur Bank Indonesia, Juda Agung menyebut, hingga Februari 2024, sudah sekitar 30 juta pedagang di Indonesia, menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard, atau biasa disingkat QRIS (dibaca KRIS). 90 persen pedagang itu adalah pelaku usaha mikro ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, meresmikan jalan Perjuangan Tanjung Lasa, ruas jalan Sibau Hulu – Potan, Kecamatan Putussibau Utara, Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat, Selasa (27/02/2024). Fransiskus Diaan menyampaikan, kelancaran konektivitas dan akses jalan, akan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson, bersama Direktur Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan (PSKL), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI, Bambang Supriyanto, membuka secara resmi kick off project 2024, program kerja sama kewirausahaan multiusaha perhutanan sosial ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Keributan antar pengunjung terjadi di tempat hiburan malam (THM) Ibizza, Minggu (25/02/2024) pukul 02.00 WIB. Peristiwa itu menewaskan seorang pengunjung berinsial F, akibat luka sabetan senjata tajam. Dua orang yang terlibat pengeroyokan, masing-masing berinisial DG (39) dan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan, masih kokoh sementara, sebagai partai politik dengan perolehan suara terbanyak Pemilu 2024, di daerah pemilihan (Dapil) Kalimantan Barat dua, yang meliputi Sanggau, Sekadau, Sintang, Melawi dan Kapuas Hulu. Real count KPU di ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Perolehan suara calon Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Kalimantan Barat, terus bertambah. Melansir real count KPU di laman pemilu2024.kpu.go.id, Senin (26/02/2024) pukul 08.01 WIB, data masuk 13.434 TPS atau 76,22 persen dari 17.626 TPS, terdapat lima nama ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Batalyon Infanteri (Yonif) 644/Walet Sakti (Wls) dipimpin komandan baru. Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) sebelumnya, Letnan Kolonel Infanteri Benu Supriyantoko, resmi digantikan oleh Mayor Infanteri Thertona Arga. Serah terima jabatan (Sertijab) dari Danyonif lama ke Danyonif baru, ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Daerah tangkapan air (DTA) Danau Sentarum, menjadi perhatian pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu. Sosialisasi mengenai rencana pengelolaan dilaksanakan di aula Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) setempat, Jumat (23/02/2024). Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menyampaikan, ...