Arsip

19 Ruai TV Pontianak .:: Proses Hukum yang dihadapi Hiu bersaudara cukup menguras tenaga, waktu dan biaya, khususnya bagi keluarga yang kesehariannya hidup sederhana . Pihak keluarga bahkan harus berhutang selama menghadapi proses hukum Frans dan Dharry .::   [youtube]http://youtu.be/lkBoDfhaUzw[/youtube] ...

Ruai TV Pontianak .:: Kasus Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu bersaudara, warga siantan tengah, Pontianak Utara yang terancam hukuman gantung di Malaysia, kini terkesan tidak ada perkembangan . Namun dengan adanya rencana dari perhimpunan Islam Tionghoa Indonesia yang ingin ...

Ruai TV Pontianak .:: Pemirsa, anda masih ingat dengan kasus dua kakak beradik, Dharry Hiu dan Frans hiu, warga siantan, Pontianak Utara yang divonis hukuman mati oleh Mahkamah Tinggi Shah Alam Selangor, Malaysia pada tanggal 18 oktober 2012 lalu. Karena ...

Layangkan Surat Perjuangkan Nasib Frans dan Dharry Walikota Pontianak, Sutarmidji didampingi Kepala Dinas Sosial dan Tenaga Kerja, Syaiful Rahman,  menemui Konsul Malaysia, Khairul Nazran Abdurahman di Kantor Konsulat Malaysia, Senin (29/10) pagi. Pertemuan ini untuk membahas persoalan dua orang TKI warga ...

[youtube]http://youtu.be/Bks-NHAMH1g[/youtube] Rumah kakak beradik, Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu, Tenaga Kerja Indonesia asal kota Pontianak yang terancam hukuman gantung sampai mati di Negara Malaysia, terletak di jalan selat sumba tiga, Pontianak Utara. senin pagi, rumah mereka terlihat sepi, hanya ...

[youtube]http://youtu.be/HcpIRMgVU8E[/youtube]   Menurut ayah Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu, Bong Djit Min, sebelum kedua anaknya pergi ke Malaysia, mereka memang belum memiliki pekerjaan di kota Pontianak. Bong Djit Min mengatakan, awalnya tujuan kakak beradik tersebut ke Malaysia tahun 2009 ...