BENGKAYANG, RUAI.TV – Titik panas atau hotspot mulai terdeteksi di lima kecamatan rawan Karhutla di Kabupaten Bengkayang. Lima titik terpantau di Kecamatan Sungai Raya yang merupakan wilayah korporasi perkebunan. Sementara satu titik lagi terpantau di wilayah Kecamatan Bengkayang Kota. Pemkab ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Sebanyak 11 orang tenaga honorer di Kota Pontianak, menerima Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), Senin (01/03/2021). Dari 11 orang, 10 di antaranya untuk formasi guru, dan seorang lainnya staf di Dinas Pangan Pertanian ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Direktorat Reserse Kriminal Polda Kalimantan Barat, menetapkan satu tersangka pelaku pembakar lahan di kawasan Pontianak Tenggara. Polisi menilai, akibat kelalaian pelaku tidak menjaga api saat membakar lahannya, membuat lahan orang lain di sekitarnya ikut terbakar. Baca juga: Kalbar ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Kabut asap mulai menerpa sebagian wilayah Kalimantan Barat, seiring kian maraknya kebakaran lahan. Kepala Dinas Kesehatan Kalimantan Barat, Harisson, Sabtu (27/02/2021) mengimbau agar masyarakat tetap menggunakan masker. Lihat juga: VIDEO: Imbauan Kapolres dan Dandim di Kubu Raya ...
SANGGAU, RUAI.TV – Ketua DPC Ikatan Sarjana Katolik Indonesia (ISKA) Kabupaten Ketapang Thomas Ferlyan mengatakan Sarjana Katolik Kabupaten Ketapang harus meningkatkan kualitas sumber dayanya agar kedepan diharapkan memberi kontribusi bagi perkembangan gereja dan negara sesuai potensi masing-masing. Hal tersebut disampaikannya usai ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Kota Pontianak di Kalimantan Barat kini memiliki enam Kampung Tangguh, dengan dicanangkannya “Kampung 27” di Perumahan Pondok Pangeran RW 27 Kelurahan Siantan Hulu, Minggu (28/02/2021). Lokasi di Pontianak Utara ini menjadi satu di antara enam Kampung Tangguh, ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Mahasiswa Kabupaten Sanggau yang kuliah di berbagai perguruan tinggi di Pontianak, menggelar dialog kedaerahan dan silaturahmi antar sesama mahasiswa asal Sanggau, di Gedung Pobu Universitas Tanjungpura Pontianak, Sabtu (27/2/2021). Silaturahmi dan dialog kedaerahan ini mengusung tema “Mempererat ...
LANDAK, RUAI.TV – Lahan di dekat PT CNP di Dusun Sosor, Desa Segak, terbakar Jumat (26/02/2021) pekan lalu. Peristiwa yang terjadi di wilayah Kecamatan Sebangki, Kabupaten Landak ini, awalnya terdeteksi melalui pendeteksian titik hotspot. Kepolisian Sektor Sebangki, Ipda Didik Pramono, ...
NGABANG, RUAI.TV – Kesadaran sebagian warga di Ngabang, Kabupaten Landak, untuk membuang sampah sesuai jadwal, terbilang masih rendah. Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Lingkungan Hidup Landak, Banda Kolaga, Sabtu (27/02/2021) menuturkan, aturan jam buang sampah di Tempat Pembuangan ...
NANGA PINOH, RUAI.TV – Satuan Tugas Covid-19 di Melawi, Kalimantan Barat, menerapkan sejumlah sanksi sosial bagi warga yang terjaring razia karena tidak mengenakan masker. Hukuman ini sebagai bentuk penegakan disiplin penerapan protokol kesehatan di masa pandemi. Dari operasi penertiban yang ...