PONTIANAK, RUAI.TV – Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia, Tito Karnavian, meninjau Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Jagoi Babang, kabupaten Bengkayang, Rabu (13/12/2023). Tiba di PLBN, rombongan Mendagri disambut oleh Forkopimda Kabupaten Bengkayang. Dalam kunjungan kerja kali ini Mendagri meninjau beberapa ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Kawasan perbatasan antara Republik Indonesia (RI) dengan Kerajaan Malaysia di Provinsi Kalimantan Barat rentan dengan lalulintas kriminal antar negara. Banyaknya jalan tikus atau jalur tak resmi, memberi peluang pelaku tindak kriminal bergerak leluasa. Panglima Tentara Nasional Indonesia ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Pembangunan infrastruktur Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Jagoi Babang di Kabupaten Bengkayang telah selesai. Border ini melangkapi tiga border lain di Provinsi Kalimantan Barat, yang sudah beroperasi penuh. Tiga border lainnya, yakni PLBN Entikong di Sanggau, PLBN ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Indonesia-Malaysia di Jagoi Babang, Kabupate Bengkayang, Kalimantan Barat, telah berlangsung sejak akhir tahun lalu hingga saat ini. Baca juga: Razia di Lapas Sintang, Ini yang Ditemukan Petugas Pembangunan itu ditangani oleh perusahaan ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) di Jagoi Babang, ditargatkan selesai pada Juni 2022. Jagoi Babang di Kabupaten Bengkayang merupakan area yang terhubung melalui daratan dengan kawasan Sarawak, Malaysia Timur. Di kabupaten lain di Kalimantan Barat, PLBN ...