Arsip

SEKADAU RUAI.TV – Persoalan penambangan emas tanpa izin (PETI) di Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat, memicu dua reaksi yang saling bertolak belakang di kalangan pemilik akun media sosial. Di antara mereka tercipta pro dan kontra terhadap aktivitas yang dinilai illegal ini. ...

SEKADAU, RUAI.TV – Warga desa dan pekerja penambangan emas tanpa izin (PETI) di area Sungai Menterap, Kecamatan Sekadau Hulu, sempat terlibat kontak fisik. Insiden ini terjadi ketika warga desa hendak mendatangi lokasi PETI, namun diadang sejumlah pekerja. Baca juga: Tolak PETI ...

SEKADAU, RUAI.TV – Aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) di Kabupaten Sekadau, memakan korban jiwa. Butok, warga Desa Lembah Beringin, Kecamatan Nanga Mahap, tewas tertimpa runtuhan tanah, Minggu (2/5/2021) sore. Dia merupakan pekerja di lokasi PETI di wilayah Jungkong, Dusun ...

SEKADAU, RUAI.TV – Puluhan warga di Kecamatan Sekadau Hulu, Kabupaten Sekadau mendatangi Mapolsek Sekadau Hulu, Selasa (4/5/2021) siang. Kedatangan warga untuk menolak kebaradaan aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) yang ada di wilayah Sekadau Hulu. Selain merusak lingkungan, aktivitas ilegal ...

SEKADAU, RUAI.TV – Aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) di Wilayah Kecamatan Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat memakan korban jiwa. Satu warga Desa Lembah Beringin dikabarkan meninggal dunia, Minggu (02/05/2021) sore, di wilayah Jungkong, Desa Teluk Kebau, yang merupakan ...

SEKADAU, RUAI.TV – Polsek Nanga Mahap, Polres Sekadau melakukan patroli skala besar di daerah perhuluan Sungai Sekadau meliputi desa Batu Pahat, desa Lembah Beringin dan sungai ketaman di Desa Tembesuk, Kamis (1/4/2021) lalu. Patroli yang dipimpin oleh Kapolsek Nanga Mahap, ...

SEKADAU, RUAI.TV – Warga dari Desa Nanga Mahap dan Desa Batu Pahat menggelar aksi penolakan Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di Kantor Camat Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, Rabu (17/3/2021). Aksi yang dipimpin oleh Kepala Desa Nanga Mahap, Saherman dan Ketua ...

SEKADAU, RUAI.TV – Kasi Perlindungan dan Pemberdayaan Masyarakat, Unit Pelaksana Teknis Kesatuan Penggelolaan Hutan (UPT-KPH) Wilayah Sekadau, Aceng Ependi memastikan pihaknya menindak tegas, apabila ada aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di kawasan hutan lindung wilayah Kabupaten Sekadau. Satu di ...

SEKADAU, RUAI.TV – Seratusan warga dari Desa Boti, Kecamatan Sekadau Hulu, Kabupaten Sekadau, mendatangi kantor Bupati Sekadau, Selasa (09/03/2021). Kedatangan warga menuntut penertiban aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI). “Air di tempat kami sudah tidak bisa diminum lagi,” kata Iwan, ...

SEKADAU, RUAI.TV – Kapolsek Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, Ipda Kuswiyanto, menanggapi keluhan warga mengenai keruhnya air sungai yang diduga akibat limbah penambangan emas tanpa izin (PETI). Dia menjelaskan, pelaku PETI di Nanga Mahap melakukan kegiatan dengan berbagai macam cara. Jika ...