Arsip

SANGGAU, RUAI.TV – Dua buah perahu lanting terdeteksi melakukan aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) di aliran Sungai Kapuas. Lokasinya berada di Dusun Tanjung Periuk, Desa Inggis, Kecamatan Mukok. Personil Polres Sanggau menerima laporan adanya aktivitas PETI di wilayah itu ...

KETAPANG, RUAI.TV – Personel Satuan Reserse dan Kriminal (Reskrim) Kepolisian Resort (Polres) Ketapang, menangkap tujuh pekerja PETI atau penambangan emas tanpa izin. Ketujuh orang ini melakukan aktivitas PETI di Danau Panjang, Desa Pamatang Gadung, Kecamatan Matan Hilir Selatan. Di antara ...

BENGKAYANG, RUAI.TV – Seorang residivis curanmor atau pencurian kendaraan bermotor, melarikan kendaraan dinas milik Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Seluas, Kabupaten Bengkayang. Kendaraan dinas roda dua itu merupakan alat operasional kantor tersebut. Selain itu, residivis curanmor berinisial M itu, mencuri ...

Ratusan warga demo, pecahkan kaca di Kantor Camat Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, Selasa pagi (29/6/2021). Warga ini mengaku para pekerja penambangan emas tanpa izin (PETI) yang berasal dari dari sejumlah desa di kecamatan tersebut. Suara pecahkan kaca terdengar dalam rekaman ...

SEKADAU, RUAI.TV – Insiden adu jotos warga dengan pekerja penambangan emas tanpa izin (PETI) di wilayah Sungai Menterap, kini ditangani oleh Polsek Sekadau Hulu. Ada empat orang, satu di antaranya pemilik lahan, digiring warga ke Mapolsek Sekadau Hulu. Kapolsek Sekadau ...

SEKADAU, RUAI.TV – Aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI) di Wilayah Kecamatan Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat memakan korban jiwa. Satu warga Desa Lembah Beringin dikabarkan meninggal dunia, Minggu (02/05/2021) sore, di wilayah Jungkong, Desa Teluk Kebau, yang merupakan ...