Arsip

Pasien COVID-19 di Pontianak: 60 Persen dari Kota, 30 Persen dari Luar

Kalbar Siapkan Rumah Sakit Lapangan 100 Tempat Tidur
ilustrasi rumah sakit: unsplash.com/ruai.tv
Advertisement

PONTIANAK, RUAI.TV – Tingkat hunian rumah sakit atau Bed Occupancy Rate (BOR) atau tingkat hunian rumah sakit rerata telah menurun. Kondisi ini terjadi dalam periode penerapan PPKM Darurat yang kemudian berubah istilah menjadi PPKM Level IV.

Situasi tersebut dalam status Kota Pontianak dalam zona merah, atau risiko tinggi COVID-19. Kondisi yang sudah terjadi sekitar satu bulan lebih di kota ini.

Baca juga: Kasus Positif COVID-19 di Pontianak Menurun, Tapi Belum Signifikan

Advertisement

Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, Senin (02/07/2021) mengatakan, rerata angka BOR mulai terlihat menurun.

“Untuk ruang isolasi sudah rata-rata pada angka 60 persen. Lalu untuk ruang ICU masih sekitar 60 hingga 80 persen karena keterbatasan ruang ICU,” kata Edi.

Baca selanjutnya dengan klik pages 2

Advertisement