Arsip

KETAPANG, RUAI.TV – Koperasi Kebun Bersama di Desa Mekar Utama, Kecamatan Kendawangan, Kabupaten Ketapang, Provinsi Kalimantan Barat, mengeluhkan Lahan Plasma yang diberkan oleh PT Gunajaya Karya Gemilang (GKG), anak perusahaan BGA Group diduga berada di dalam Kawasan Hutan Produksi Terbatas ...

PONTIANAK, RUAI.TV – DPD (GMNI) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia Kalimantan Barat menyampaikan sejumlah pernyataan sikap terkait ucapan Penjabat (Pj) Gubernur Kalbar, Harisson yang diduga mengajak masyarakat mendukung Calon Presiden yang Pro IKN. Dalam pernyataan sikap DPD GMNI Kalbar menilai, bahwa ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson, menyampaikan permohonan maaf setelah beberapa waktu sebelumnya membuat pernyataannya agar jangan memilih Calon Presiden yang tidak pro Ibu Kota Nusantara (IKN) yang belakangan dipersoalkan sejumlah pihak. Harisson mengaku pernyataan itu terucap lantaran ...

SEKADAU, RUAI.TV – Sebuah rumah warga di Dusun Sungai Antu Kemunting, Desa Sungai Antu Hulu, Kecamatan Belitang Hulu, Kabupaten Sekadau, Terbakar, Jumat (02/02/2024) sekitar pukul 02.00 Wib. Rumah yang sebagian besar terbuat dari kayu itu dihuni oleh 3 (tiga) bersaudara ...

KUBU RAYA, RUAI.TV – Klenteng Tri Dharma Hiang Thian Siang Tie, merupakan satu diantara Kelenteng Tertua di Provinsi Kalimantan Barat. Klenteng itu terletak di Desa Sungai Kakap, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya. Klenteng tersebut saat ini tengah bersiap memeriahkan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Pengurus Provinsi Muaythai Indonesia Kalimantan Barat terus berupaya untuk meningkatkan pembinaan prestasi atlet. Setelah sukses melaksanakan event belum lama ini, pengurus Muaythai Kalbar akan menggelar kejuaraan yang bertajuk “Weng Muay Thai Fight Night”. Kejuaraan bergengsi ini adalah yang ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Seorang ibu rumah tangga bernama Nia Diana (38) diketahui menghilang saat memancing di sungai keduai, Desa Nanga Nuar, Kecamatan Silat Hilir, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat, rabu sekitar Pk.16.00 WIB (31/01/2024). Mengetahui istrinya tak kunjung pulang, ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Mulai 1 Februari 2024, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat melalui Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunnak) mulai menerapkan Aplikasi Lalu-lintas Produk Hewan secara online terhadap usaha ternak. Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Kalbar, Heronimus Hero, mengatakan, aplikasi itu untuk mempermudah ...

KETAPANG, RUAI.TV – Program Penguatan Ketahanan Pangan tingkat desa, milik Pemerintah Desa Istana, Kecamatan Sandai, Kabupaten Ketapang, Provinsi Kalimantan Barat terancam gagal dan tak akan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Pasalnya, dari 71 ekor ternak Kambing yang dibeli menggunakan Dana Desa ...

LANDAK, RUAI.TV – Polres Landak mengamankan 4 orang terduga pelaku pengelapan Pupuk Non Subsidi di Dusun Pinyit, Desa Jelimpo, Kecamatan Jelimpo, Kamis (25/01/2024) pukul 21.00 Wib. Penangkapan 4 pelaku pengelapan pupuk tersebut dilakukan saat proses bongkar muat di ruas jalan ...