JAKARTA, RUAI.TV – Vaksin Sputnik-V buatan Rusia telah menerima Izin Penggunaan Darurat atau Emergency Use Authorization (EUA) dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). Izin ini terbit pada Selasa (24/08/2021). Jumlah vaksin yang dipergunakan di Tanah Air bertambah satu dengan ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Seorang pengusaha properti di Kota Pontianak melelang rumahnya. Dari hasil lelang itu dia mendapatkan uang Rp 200 juta. Uang tersebut dia sumbangkan untuk membantu program vaksinasi COVID-19. Pengusaha muda itu, Hendri Saputra, menyerahkan uang hasil lelang rumahnya ...
NYARUMKOP, RUAI.TV – Sebanyak 68 peserta didik di lingkungan Persekolah Katolik Nyarumkop (PKN), Kota Singkawang, menerima vaksinasi COVID-19 dosis pertama, Jumat (27/08/2021). Tenaga Kesehatan dari Puskesmas Singkawang Timur 1 memberikan pelayanan vaksinasi, yang untuk saat ini diperuntukkan bagi siswa tingkat ...
NGABANG, RUAI.TV – Capaian vaksinasi COVID-19 di Kabupaten Landak masih minim. Meskipun, animo warga mengikuti vaksinasi terpantau tinggi, namun masih terkendala terbatasnya kiriman stok dari pemerintah pusat. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Landak, Subandri, Jumat (27/08/2021) mengatakan, Satgas terus menggelar vaksinasi ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Penanganan pandemi COVID-19 membuat pemerintah daerah melakukan pemangkasan anggaran infrastruktur selama dua tahun berjalan. Meski demikian, sejumlah ruas jalan dan jembatan tetap menerima porsi pembangunan. Kepala Bidang Bina Marga, Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Otoritas di Kalimantan Barat melakukan pemusnahan terhadap sejumlah barang paket pos dari 16 negara. Barang-barang tersebut sebelumnya telah diperiksa oleh Balai Karantina Pertanian Kelas 1 Pontianak. Petugas melakukan pemusnahan terhadap barang-barang ini di Instalasi Karantina Hewan dan ...
LANDAK, RUAI.TV – Perbedaan tugas antara Tim Vaksinasi dengan Tim Testing dan Tracing dalam penanganan pandemi COVID-19, membuat mereka harus dipisah. Kedua bidang itu tidak bisa dicampur aduk dalam bertugas, agar tetap fokus dan bisa lebih cepat memberikan penanganan. Bupati ...
Oleh: Tarjan Sofian Memasuki dua dekade atau 20 tahun usia partai Demokrat, partai berlambang Mercy ini terus berupaya untuk memberikan yang terbaik kepada rakyat. Di tengah pandemi Covid-19, Demokrat melalui para kader juga hadir untuk membantu masyarakat dan pelaku Usaha ...
BENGKAYANG, RUAI.TV – Kasus tindak pidana dugaan penggunaan ijazah palsu oleh oknum anggota DPRD Kabupaten Bengkayang, terus bergulir. Kejaksaaan Negeri Bengkayang, menerima pelimpahan berkas kasus ini pada Kamis (26/08/2021). Oknum anggota dewan berinisial DR tersebut sudah ditetapkan sebagai tersangka atas ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Warga terdampak pandemi di Kota Pontianak menerima paket Bantuan Cadangan Pangan. Di antaranya, 82 Kepala Keluarga (KK) penghuni Rusunawa di Kelurahan Sungai Beliung, Kecamatan Pontianak Barat. Mereka menerima bantuan berupa beras 20 kilogram per KK. Secara simbolis, ...