Arsip

Pemerintah pusat telah mengizinkan pelaksanaan vaksinasi remaja, sebagai bentuk penanggulangan pandemi COVID-19, sejak 1 Juli 2021. SMA Negeri 2 di Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat telah memulainya pada September 2021. Sebagaimana rilis di web setkab.go.id, pemerintah menerbitkan surat edaran mengenai vaksin ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Per Jumat, 23 April 2021, sudah sebanyak 824 orang sudah menerima vaksin COVID-19 oleh Puskesmas Putussibau Utara, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Baca juga: Wakapolres dan 4 Kapolsek di Kubu Raya Berganti Kepala Puskesmas Putussibau Utara, Dessi ...

LANDAK, RUAI.TV – Sebanyak 50 calon jemaah haji di Kabupaten Landak menjadi prioritas penerima vaksin Covid-19 untuk tahap kedua termin kedua. Diperkirakan, 3.900 dosis vaksin akan tiba di Landak pada Kamis (25/03/2021). Baca juga: Kunjungi Landak, Kapolda Kalbar Soroti Penanganan Covid-19 ...

SANGGAU, RUAI.TV – Sebanyak 13 orang jurnalis di Kabupaten Sanggau menerima vaksinasi Covid-19, Selasa, (13/3/2021). Ini merupakan vaksinasi tahap kedua termin satu yang dipusatkan di Puskesmas Tanjung Sekayam. Baca juga: Lagi, Dinkes Kalbar Terima 12.330 Vial Vaksin Ketua Persatuan Wartawan Sanggau ...

KETAPANG, RUAI.TV – Hampir 1.000 guru dan tenaga kependidikan di Kabupaten Ketapang, menjadi target vaksinasi Covid-19. Penyuntikan vaksin untuk 957 orang ini bertempat di Pendopo Bupati selama tiga hari dalam rentang 4-6 Maret. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas ...

SANGGAU, RUAI.TV – Sebanyak 12 orang yang terdiri dari pejabat esensial, tokoh agama, tokoh masyarakat dan Forkopimda kembali menerima vaksin covid19 tahap kedua. “Pada vaksinasi tahap kedua ini ada 8 orang pejabat esensial yang tertunda pada saat vaksinasi tahap pertama ...

SANGGAU, RUAI.TV – Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting mengatakan, hingga kini 85 persen tenaga kesehatan di Sanggau sudah menerima vaksin Covid-19 tahap pertama pada 1 Februari 2021 lalu. “Vaksinasi tahap pertama total 85 persen dari target sudah ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Uskup Agung Pontianak, Mgr Agustinus Agus (71), menerima suntikan vaksin Covid-19, Kamis (11/02/2021) di Dinas Kesehatan UPK Puskesmas Alianyang, Jl Pangeran Natakusuma. Selain untuk memperkuat imun tubuh, juga persiapan berangkat ke Vatican, untuk mendampingi Menteri Agama RI ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Setelah vaksinasi Covid 19 diberikan kepada para tenaga kesehatan (nakes) di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, berikutnya giliran untuk para guru. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kota Pontianak, Syahdan Lazis, Kamis (04/02/2021) mengatakan, pihaknya menyerahkan data-data guru ...