Arsip

KAPUAS HULU – Jajaran Reskrim Polres Kapuas Hulu berhasil membekuk pelaku pencabulan terhadap anak dibawah umur, di Kecamatan Putussibau Utara, pukul 19.00 WIB, Sabtu (20/7) sore. Pelaku berinisial PN (39) merupakan warga Kecamatan Putussibau Selatan. Sedangkan korban yang masih dibawah ...