Arsip

SEKADAU, RUAI.TV – Ruas jalan yang menghubungkan Dusun Pangkin ke Pal 6, separuhnya masih berupa jalan tanah. Dusun Pangkin merupakan bagian dari Desa Mungguk di Kecamatan Sekadau Hilir. Dusun Pangkin hanya berjarak sekitar 9 kilometer di arah timur Kota Sekadau ...

Video jurnalis warga ini menayangkan partisipasi kaum ibu dan anak-anak mengangkut keresik (pasir) untuk membangun gereja. Saksikan videonya di sini. ...

MELAWI, RUAI.TV – Warga Dusun Belian Permai, Desa Paal, Kecamata nanga Pinoh, bergotong royong memperbaiki rumah tak layak huni, milik seorang penyandang tunarugu yang juga janda beranak satu. Keterbatasan ekonomi membuat perempuan bernama Sumi ini, bertahan di rumah dengan kondisi ...

KAPUAS HULU, RUAI.TV – Warga Desa Riam Tapang, Kecamatan Silat Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu, bergotong royong memperbaiki jalan penghubung antara Desa Riam Tapang dengan Desa Landau Kumpang, Kecamatan Hulu Gurung, yang sedang rusak. Kerusakan jalan sudah sangat parah sehingga kendaraan ...

Warga Dusun Kapuas, Desa Sungai Ringin, Kabupaten Sekadau, melakukan gotong royong membersihkan bataran sungai kapuas dan Pemakaman Islam Jum’at Pagi, (4/5). gotong-royong tersebut merupakan rangkaian kegiatan dalam menyambut bulan Suci ramadhan 1439 Hijiriah, Tahun 2018. Kepala Dusun Kapuas Yudhi, menuturkan, ...

[youtube]http://youtu.be/ByFLoM0wHg0[/youtube] Dinas kehutanan provinsi kalbar memastikan, kebakaran lahan yang terjadi di kalimantan barat saat ini sembilan puluh persen akibat ulah manusia. Sedangkan sepuluh persen sisanya akibat gejala el nino atau gelombang panas. ...