KETAPANG – Mantan Penjabat (PJ) Kepala Desa Tanjung Pasar, Kecamatan Muara Pawan, Kabupaten Ketapang, M Hasan dan Bendaharanya Hery Yunanda, resmi ditahan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Ketapang terkait kasus tindak pidana korupsi Alokasi Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) ...
PONTIANAK – Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menggelar konfrensi perss terkait pengungkapan kasus tindak pidana korupsi anggaran negara di wilayah Kabupaten Bengkayang, di Mapolda Kalbar, Kamis (11/7) pagi. Konfrensi pers tersebut dipimpin Kabid Humas Polda Kalbar, Kombes Pol. Doni Charles Go. ...
PONTIANAK – Dalam optimalisasi dan akuntabilitas pengelolaan dana desa, Gubernur Kalbar Sutarmidji menyampaikan jangan ada kekhawatiran penyimpangan dana desa yang ada. Sebab adanya panduan dari sisi pertanggung jawaban dan pemanfaatan yang dikelola yang telah diberikan. “Kalo desa ada panduannya, pertangung ...
SEKADAU – Warga Desa Semabi, Kecamatan Sekadau hilir, Kabupaten Sekadau mengeluhkan tentang jalan yang rusak, licin dan berlumpur yang hingga kini tak kunjung diperbaiki oleh pemerintah maupun pihak terkait lainnya. Jalan tampak berlubang dan berlumpur. Kendaraan yang melintas harus berhati-hati ...