Arsip

PONTIANAK – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, Kepala Dinas Kesehatan Kalbar, Harisson kembali mengumumkan adanya penambahan 41 kasus baru konfirmasi Positif di Kalbar, Selasa (6/10/2020). “Berdasarkan pemeriksaan mobile PCR Sintang dan Laboratorium Rumah Sakit Universitas Tanjungpura pada tangal 5 Oktober tahun ...

PONTIANAK – Menangapi lambatnya hasil uji swab yang keluar dari Laboratorium Rumah Sakit Untan Pontianak, Kepala Dinas Kesehatan Kalbar, Harisson menjelaskan, hal itu karena Lab Untan hanya bisa menguji swab sebanyak 500 hingga 700 sampel per hari. “Kemampuan Laboratorium Universitas ...

SEKADAU – Persoalan dalam penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) dari Kementerian Sosial Republik Indonesia kepada masyarakat miskin terdampak Covid-19 masih ditemukan ditengah masyarakat. Hal itu terjadi di Desa Nanga Koman, Kecamatan Nanga Taman, Kabupaten Sekadau, Provinsi Kalimantan Barat. Berdasarkan data ...

SANGGAU – Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 yang juga Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting menjelaskan, berdasarkan hasil swab PCR kasus pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Sabggau saat ini bertambah 3 (tiga) orang. Ketiga orang ...

PONTIANAK – Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat, Harisson menjelaskan, bahwa hingga saat ini ruang khusus untuk merawat pasien terkonfirmasi Covid-19 sudah mulai terisi penuh. Hal itu terjadi karena tren kasus Covid-19 di Kalimantan Barat terus meningkat, sehingga sebagai salah ...

SEKADAU – Pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) ke XXVIII tingkat provinsi di Kabupaten Sekadau resmi ditutup, Senin (21/9/2020) pagi. Penutupan dilakukan langsung Gubernur Kalbar, Sutarmidji secara virtual. Penutupan juga diiring tabuhan bedug secara faktual oleh Bupati Sekadau, Rupinus didampingi Kepala ...

PONTIANAK – Menuju pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) di 7 Kabupaten di Kalimantan Barat, Polda Kalbar menggelar kegiatan silahturahmi kamtibmas dengan melibatkan Forkopimda, penyelenggara pemilu serta seluruh bakal pasang calon dalam Pilkada. Bertempat di Ballrom hotel Aston Pontianak, pelaksanaan diadakan ...

KAYONG UTARA – Tekait rendahnya sampel hasil swab dari Kabupaten Kayong Utara yang dikirim ke Provinsi Kalimantan Barat, Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes dan KB) Kabupaten Kayong Utara, Bambang Suberkah buka suara. Menurut Bambang, target Provinsi 200 swab ...

SEKADAU – Pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-XXVIII tingkat provinsi di Kabupaten Sekadau akan dibuka Rabu, (16/9/2020) malam. Kegiatan ini berlangsung ditengah masa pandemi Covid-19. Panitia pun tidak menginginkan timbulnya kluster baru Covid-19. Kondisi tersebut pun menjadi perhatian serius Lembaga ...

PONTIANAK – Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat, Harisson mengumumkan kasus konfirmasi baru Covid-19 di Kalimantan Barat per Sabtu (12/9/2020). Berdasarkan pengumuman tersebut Per 12 September 2020 kasus konfirmasi baru Covid-19 di Kalimantan Barat berjumlah 11 orang dengan rincian Kabupaten ...