“Karena akan ada pembongkaran kantor Bupati Kapuas Hulu untuk pembangunan kantor yang baru, saya harus cek dulu kondisi gedung dinas ini,” kata Mohd Zaini.
Dengan begitu, dalam waktu dekat, para ASN di setiap OPD yang selama ini berkantor di Kantor Bupati, akan bergabung dengan pegawai di Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang.
Baca juga: Pengaruh Alkohol, Kakek 60 Tahun Jatuh dari Motor
Selain kantor dinas tersebut, beberapa ruang di Dinas Lingkungan Hidup, juga akan menjadi tempat sementara.
“Untuk sementara ini kita masih melakukan pengecekan. Harapan kita nanti mungkin setelah mareka pindah, kita juga sudah mempersiapkan diri untuk pindah ke Gedung Cipta Karya ini,” ujar Sekda. (RED)
Leave a Reply