Arsip

Tak Lulus Seleksi Adm CPNS 2021? Lakukan Langkah Ini!

sinyal internet
Ilustrasi: unsplash.com/ruai.tv
Advertisement

JAKARTA, RUAI.TV – Pemerintah mengumumkan hasil seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2021, sekaligus jadwal masa sanggah.

Melalui web sscasn.bkn.go.id, pemerintah menayangkan hasil seleksi administrasi CPNS 2021 ini. Setiap peserta harus login di akun masing-masing untuk melihat pengumuman itu.

Sesuai jadwal, Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi pada 28 hingga 29 Juli 2021. Sementara, jika ada peserta tang tidak lulus seleksi admisnistrasi, namun menganggap telah memenuhi segala persyaraan, pemerintah memberikan kesempatan sanggah.

Advertisement

Masa sanggah CPNS merupakan bagian dari proses seleksi penerimaan pegawai oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). Pemerintah mengatur masa sanggah CPNS tahun 2021 ini dalam rentang 30 Juli hingga 1 Agustus.

Baca juga: Yuk, Cek Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2021!

Apa maksudnya masa sanggah? Ini berupakan proses yang umum dalam mekanisme pengadaan CPNS. Merupakan bagian mekanisme dari BKN, yang memberikan kesempatan bagi peserta seleksi melakukan sanggahan terhadap hasil seleksi administrasi.

(Baca selanjutnya dengan klik pages 2) 

Advertisement