Arsip

Sudah Vaksin Tapi Belum Dapat Sertifikat? Ini Solusinya!

Lebih 100 Ribu Warga Pontianak Terima Vaksin
Seorang warga menerima vaksin di Kota Pontianak. Foto: courtesy prokopim Kota Pontianak/ruai.tv
Advertisement

Melalui grafis itu, langkah-langkah solusi masalah dijabarkan secara jelas. Pertama, masyarakat harus mengirim email ke alamat: [email protected]

Ada lima hal yang harus dicantumkan dalam email, yakni: nama lengkap, NIK KTP, tempat tanggal lahir, nomor HP, kemudian menuliskan apa keluhannya (belum menerima sertifikat, atau data dalam sertifikat salah).

Baca juga: Pengusaha Pontianak Lelang Rumah Bantu Vaksinasi

Advertisement

Selain isi email tersebut, masyarakat harus melampirkan tiga hal, yakni: swa foto dengan memegang KTP, serta foto kartu faksin. (RED)

Advertisement