PONTIANAK, RUAI.TV – Ratusan ekor burung kicau hampir saja lolos dalam aksi penyeludupan dari Kota Pontianak, Kalimantan Barat, dengan tujuan Pulau Jawa.
Petugas Balai Karantina Pertanian Kelas 1 Pontianak, mengamankan ratusan burung ini dari Pelabuhan Dwikora Pontianak, Jumat (07/01/2022) sore.
Baca juga: ASN di Ketapang Dilarang Jemput Anak Saat Jam Kerja
Modus penyeludupan dengan menaruh burung-burung dalam kemasan keranjang plastik. Kemudian meletakannya di bawah kolong truk yang sudah parkir di atas kapal laut.
Petugas pun menemukan burung itu tak bertuan. Awalnya, petugas gabungan menaruh curiga dengan keberadaan sebuah truk yang hendak berangkat ke Pulai Jawa.
Baca selanjutnya dengan klik pages 2 atau KLIK di SINI!
Leave a Reply