Arsip

Pekan Gawai Dayak (PGD) ke-XXXIII tahun 2018 sudah menyelesaikan perlombaan pangkak gasing di hari kedua pasca pembukaan PGD Senin (21/5/18) Dari perlombaan itu diperoleh pemenang diantaranya untuk juara pertama beregu diraih kontingen dari DAD Kab. Kapuas Hulu yang diwakili Jodi, ...

Padamnya listrik PLN di wilayah Kecamatan Sekadau Hulu, Nanga Taman dan Manga Mahap hingga kini masih dikeluhkan pelanggan, terlebih di bulan suci Ramadan saat ini kebutuhan listrik dari PLN sangat diharapkan oleh warga, terutama untuk melaksanakan Ibadah seperti sahur dan ...

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan anggota KPU tingkat provinsi periode 2018-2023. Dari 16 provinsi yang diumumkan, salah satunya anggota KPU Provinsi Kalimantan Barat. KPU RI menetapkan anggota KPU Provinsi Periode 2018-2023 berdasarkan urutan ranking tertinggi dari rangkaian tes ...

Seorang pria bernama Budi, warga Riam Panjang, Kecamatan Pengkadan, Kab. Kapuas Hulu, tewas Senin (21/5/18) saat hendak mengganti ban di simpang PT. ASL Jalan lintas selatan antara simpang Silat-Sintang. Peristiwa bermula saat Budi hendak mengganti ban truknya yang saat itu ...

Pelantikan berlangsung Di Aula Hadari Nawawi, Kampus IKIP-PGRI Pontianak Jalan Ampera, Senin Pagi, (21/5). Dalam kesempatan ini Rustam, M.Pd, Kons, Resmi Dilantik Sebagai Rektor IKIP PGRI Pontianak, Menggantikan Rektor Sebelumnya Prof. Dr. Samion Ar,M.Pd, Dimana Rektor IKIP-PGRI Yang Baru Akan ...

Pontianak, RUAITV. Pekan Gawai Dayak ke XXXIII menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat, pasalnya dalam PGD ini banyak stand yang berdiri kokoh menghiasi halaman Rumah Radakng Pontianak. Stand yang dipenuhi pernak pernik aksesoris khas Dayak menjadi pilihan bagi para pengunjung ...

Pekan Gawai Dayak (PGD) ke-XXXIII tahun 2018 yang dipusatkan di rumah Radakng jalan Sutan Syahrir Pontianak, resmi dibuka Minggu siang (20/5/2018) oleh Presiden Majelis Adat Dayak Nasional (MADN) yang juga mantan Gubernur Kalbar 2 (dua) periode, Cornelis dengan pemukulan alat ...

Kapolresta Pontianak, AKBP. Wawan Kristyanto memimpin pelaksanaan apel persiapan pengamanan kegiatan Pekan Gawai Dayak XXXIII tahun 2018 yang dilaksanakan hari ini Minggu (20/5). Sebanyak 1047 personel pengamanan dari Polda Kalbar dan Polresta Pontianak telah diturunkan untuk melakukan pengamanan pada kegiatan ...

Lakalantas Terjadi di Jalan Raya Nanga Taman, Dusun Rirang Jati, Desa Rirang Jati Kecamatan Nanga Taman Kabupaten Sekadau, Pada Sabtu Sore, 19 Mei 2018, Sekitar Pukul 14.30 Wib. Korban dalam lakalantas ini yakni Kapten Infantri Lasdon Simare Mare Aritonang (Danramil ...

Panitia pekan gawai dayak ke-xxxiii gelar ritual adat ngampar bide di rumah radakng provinsi kalbar jalan sutan syahrir pontianak sabtu pagi (19/5) Ritual adat ngampar bide bertujuan untuk meminta perlindungan kepada jubata atau tuhan agar pgd berjalan aman dan lancar. ...