Peristiwa kecelakaan maut, terjadi di jalan ahmad yani Pontianak, tepat didepan pendopo gubernur Kalbar, rabu [31/10] siang.
Berdasarkan keterangan saksi mata, korban atas nama M.Ardiasyah , mahasiswa STKIP Pontianak, terjatuh sendiri dari sepeda motor bernomor plat KB 3072 FG yang dikendarainya.
namun naas, saat terjatuh warga kabupaten kapuas hulu ini, langsung digilas sebuah truk yang melaju kencang, korban pun tewas ditempat. Akibat kejadian ini, jalan ahmad yani satu Pontianak dan sekitarnya macet total.
[youtube]http://youtu.be/8ZV_PmpMmMY[/youtube]
Lihat juga isu lainnya di..
- Truk vs Truk, kedua Sopir Tewas
- SETIAP HARI, DUA ORANG MENINGGAL DI JALAN RAYA
- MAHASISWI KEDAPATAN EDARKAN NARKOBA
- PELAJAR DAN MAHASISWA RENTAN GUNAKAN NARKOBA
- Mahasiswa STKIP Pontianak Tewas dilindas Truk
- PEMBALAP LIAR TERKAPAR
- Pesawat Lion Air Tergelincir di Bandara Supadio Pontianak
- DARI 2 JUTA TKI BERMASALAH 162 ORANG DIVONIS GANTUNG
- Lomba Karya Tulis Ilmiah Sejarah Kalimantan Barat
- UNJUK RASA MAHASISWA DI KANTOR WALI KOTA RICUH
- OPEN SOURCE SISTEM OPERASI KOMPUTER BEBAS BIAYA
- Program Sarjana Mendidik Terdepan Terluar dan Tertinggal
Turut berduka atas kejadian itu,moga bisa di usut tuntas masalahnya oleh berwenang
semoga para korban di trma di si2 allah
Segenap Civitas STKIP-PGRI Pontianak menyampaikan Duka Cita terhadap Orang Tua dan keluarga korban. korban adalah Mhs Prodi FIsika STKIP-PGRI POntianak.
Semoga Almarhum diampuni segala Dosanya, Amin….
segenap karyawan ruai tv pontianak, juga mengucapkan belasungkawa yang sedalam dalamnya..”
semoga amal dan ibadahnya diterima disisi allah, dan keluarga yang ditinggalkan di beri kekuatan ya allah …. amiiiinn…………. semoga di bukakan pintu yang menabraknya untuk memberi tanggung jawab pada keluarga dan korban………….
sebenarnya truk itu boleh atau ndak sih jalan di A Yani? soalnya saya kira selama ini gak boleh..
truck dilarang melintasi jalan a yani kota pontianak, dan dialihkan ke jalan imbon-tanpur
banyaknya kejadian kecelakaan di Ayani dikarnakan oleh petugas kepolisian. seharusnya petugas lebih tegas untuk setiap pengendara yang mengendarai alat transportasi seperti truk. apalagi , sudah ada aturan bahwa kendaraan jenis angkutan tidak diperbolehkan melewati jalan tersebut. seharusnya petugas kepolisian harus selalu siap siaga untuk patroli di daerah tersebut. kejadian ini menjadi pelajaran untuk kita semua. jangan sampai ada korban akibat kelalaian .
kami turut berduka cita , semoga amal ibadah nya diterima oleh Allah SWT. dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. Aamiin
setuju banget nih,..”
harusnya peraturan terus menerus ditegakkan, jangan hanya sebagai simbol bahwa “kan aturannya sudah ada”..
indonesian banget tuh yang seperti itu 🙁