Arsip

SAMBAS, RUAI.TV – Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Kamis (21/11/2024). Kunjungan ini bertujuan untuk mempercepat pelaksanaan program Peningkatan Areal Tanam (PAT) melalui rapat koordinasi Optimalisasi Lahan (Oplah). Kunjungan Mentan RI di ...

SAMBAS, RUAI.TV – Nasib nahas menimpa dua warga Kecamatan Sajingan Besar, Kabupaten Sambas. Susi (35) dan Hendrikus (40) tewas dalam kecelakaan tragis setelah sepeda motor yang mereka kendarai ditabrak sebuah pickup yang melaju di jalur berlawanan. Kecelakaan ini terjadi pada ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Kejaksaan Agung (Kejagung RI) menyita uang senilai Rp 450 miliar terkait dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) oleh korporasi Duta Palma Group. Uang tersebut di sita dari perusahaan yang masih satu kelompok dengan Duta Palma. Penanganan kasus ...

SAMBAS, RUAI.TV – Satgas Pamtas RI-Malaysia dari Yonkav 12/Beruang Cakti mengamankan puluhan kilogram sabu dan ribuan butir ekstasi di jalur tidak resmi perbatasan Temajuk, Kabupaten Sambas. Penangkapan ini menjadi kado istimewa bagi Indonesia dalam memberantas narkoba. Pada Sabtu, 13 Juli ...

SAMBAS, RUAI.TV – Bupati Sambas, Satono, melaksanakan kunjungan kerja di Kecamatan Tebas untuk meresmikan dua Jembatan Berkemajuan yang menjadi akses penting bagi masyarakat setempat, pada Selasa (16/07/2024). Jembatan Berkemajuan Ke-55 di Desa Bukit Sigoler dan Jembatan Berkemajuan Ke-56 di Desa ...

SAMBAS, RUAI.TV – Sebuah mobil diduga penimbun BBM atau tangki siluman terbakar. Mobil jenis Suzuki Carry dengan nopol KB 1497 AH itu terbakar hebat saat sedang mengisi BBM jenis Pertalite di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) 66.794.03 di Kec ...

JAKARTA, RUAI TV – Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus, menyoroti banyaknya persoalan infrastruktur di daerah, termasuk di Kabupaten Sambas. Dalam audiensi dengan Dewan Pimpinan Cabang Perkumpulan Aparatur Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (PAPDESI) Kabupaten Sambas pada Kamis, 11 Juli 2024, ...

SAMBAS, RUAI.TV – Seorang petugas koperasi berinisial RR (25) di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, tewas setelah di bacok oleh ST (35). Peristiwa tragis ini terjadi saat RR menagih utang atau pinjaman ST yang telah menunggak beberapa hari. Kapolres Sambas AKBP ...

SAMBAS, RUAI.TV – Untuk mencegah penyalahgunaan narkoba di lingkungan TNI, Prajurit Kodim 1208/Sambas mengikuti penyuluhan P4GN Semester I TA. 2024 yang diselenggarakan Sinteldam XII/Tpr. Acara ini berlangsung di Mayonif 645/Gty Sambas, Jalan Tabrani, Desa Saing Rambi, Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas, ...

SAMBAS, RUAI.TV – Bupati Sambas, Satono, meresmikan jalan poros Kota Bangun – Sekuyang dengan panjang 5,6 kilometer di Desa Gapura, Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas, Senin 03 Juni 2024. Prosesi peresmian ditandai dengan pemotongan pita oleh Bupati Satono didampingi Sekda Sambas ...