Arsip

Menjelang malam pergantian tahun, penjualan jagung mulai marak di Kota Pontianak. Menurut pedagang, dibandingkan tahun lalu, penjualan jagung tahun ini menurun. ...

Harga ayam potong di Kabupaten Kapuas Hulu masih stabil di harga 45 ribu rupiah per kilo. Namun khusus untuk mentimun, mengalami kenaikan harga dibandingkan hari biasanya. ...

Pasca natal dan menyambut pergantian tahun, harga sejumlah barang kebutuhan pokok di Kecamatan Ngabang, Kabupaten Landak, masih terpantau normal. Harga tertinggi masih terjadi pada jenis cabai merah, sementara untuk harga daging ayam potong turun dari 42 ribu rupiah per kilo, ...

Sebanyak 14 aset lahan milik pemerintah Kabupaten Melawi dinyatakan bermasalah, karena dikuasai atau tercatat atas nama orang lain. Pemkab Melawi terus berupaya, agar persoalan ini bisa segera dituntaskan. ...

Dari januari hingga akhir tahun 2019 ini, badan narkotika naisonal Provinsi Kalbar mengungkap sebanyak 20 kasus tindak pidana narkotika. Dari 20 kasus tersebut, total barang bukti yang diamankan yaitu 121 kilogram sabu, dan 115 ribu 633 butir pil ekstasi. ...

Polres Singkawang menemukan barang bukti senjata tajam berupa parang, tepatnya di belakang rumah Lurah Sagatani, di Gang Bukit Tiga, Jalan Pahlawan, Kelurahan Roban, Kecamatan Singkawang Tengah. ...

Sementara itu, suami korban yang juga merupakan Lurah Sagatani, Kecamatan Singkawang Selatan, M-Naziri menduga kuat, istrinya yang ditemukan tewas bersimbah darah di dalam rumah, karena dibunuh. ...

Warga gang bukit tiga, jalan pahlawan, kelurahan roban, Kecamatan Singkawang Tengah, digegerkan dengan penemuan mayat perempuan di dalam rumah, minggu malam. Korban adalah istri lurah sagatani, Kecamatan Singkawang Selatan. ...

Ratusan peserta dari berbagai Daerah diKalimantan Barat, mengikuti Pawai Sepeda Singkawang Cycling Club, yang bertajuk Heritage Night, yang dipusatkan di halaman Mess Daerah, Jalan Merdeka, Jumat malam 27 Desember 2019. ...

Bukit Kuri menjadi destinasi Pendaki Sambas pada akhir Tahun 2019 . Jauh-jauh dari Kabupaten Sambas, mereka mengeksplor Bukit yang berada di Kecamatan Sungai Laur, Kabupaten Ketapang tersebut. ...