Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, resmi melantik dan mengambil sumpah jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II) hasil seleksi terbuka di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat. Prosesi pelantikan berlangsung di Balai Petitih, Kantor Gubernur Kalbar, Jumat (30/1/2026). ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Pemerintah Kabupaten Kayong Utara meraih dua penghargaan strategis yang menegaskan komitmen daerah dalam menjaga warisan budaya sekaligus menata data wilayah secara akurat. Penghargaan tersebut meliputi penetapan Warisan Budaya Takbenda dari Kementerian Kebudayaan RI serta predikat terbaik kedua ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, didampingi istri, menghadiri peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW bersama ratusan jamaah di Masjid Az-Zakhirin, Kamis (15/1/2026). Kegiatan berlangsung khidmat dan dihadiri tokoh agama, pengurus masjid, serta tokoh masyarakat setempat. Dalam sambutannya, ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat resmi menetapkan kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) Tahun 2026 sebesar 6,12 persen. Kebijakan tersebut di tuangkan dalam keputusan Gubernur Kalimantan Barat Ria Norsan dan wajib di terapkan oleh seluruh perusahaan tanpa pengecualian di ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Menjelang malam pergantian tahun, Gubernur Kalimantan Barat Ria Norsan mengeluarkan imbauan khusus kepada seluruh masyarakat untuk tidak menyalakan petasan maupun kembang api. Pemerintah Provinsi Kalbar mengajak warga mengalihkan dana perayaan tahun baru tersebut untuk membantu masyarakat terdampak ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat Ria Norsan bersama istrinya yang juga Bupati Mempawah, Erlina, menghadiri open house Natal yang digelar Wakil Gubernur Kalbar Krisantus Kurniawan, Kamis, 25 Desember 2025. Acara berlangsung di rumah dinas Wakil Gubernur Kalbar dan menjadi ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Kapolda Kalimantan Barat Irjen Pol Pipit Rismanto, bersama Pejabat Utama Polda Kalbar, Forkopimda Provinsi Kalimantan Barat, serta Kapolresta Pontianak Kombes Pol Suyono, melakukan patroli dan pengecekan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam perayaan Natal 2025, Rabu, ...

PONTIANAK, RUIA.TV – Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) KONI Kalimantan Barat ke-14 resmi dibuka dan langsung memasuki agenda penting yakni; pemilihan ketua baru, Sabtu 6 Desember 2025. Dua nama maju dalam pemilihan ini, yaitu Daud Yordan dan Syarif Melvin Alqadrie. Keduanya ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat Ria Norsan resmi melantik dan memutasi sejumlah pejabat tinggi pratama di lingkungan Pemprov Kalbar, Jumat (6/12/2026). Pelantikan ini berdasarkan Keputusan Gubernur Kalbar Nomor 800.1.3.3.22/29/BKD Tahun 2025 tanggal 24 November 2025. Sebanyak 26 pejabat bergeser ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, menegaskan bahwa seluruh proses seleksi pejabat Eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalbar berjalan sesuai prosedur dan regulasi kepegawaian. Pernyataan ini ia sampaikan melalui pesan WhatsApp kepada ruai.tv pada Kamis (4/12) malam, sebagai respons atas ...