SINTANG, RUAI.TV – Tuntutan masyarakat adat di Kabupaten Sintang kepada sejumlah perusahaan perkebunan kelapa sawit, terus berproses. Wakil Bupati Sintang, Melkianus, telah memanggil tujuh pimpinan perusahaan, namun satu di antaranya belum hadir. Melkianus meneken surat panggilan terakhir kepada PT. Lingga ...
SINTANG, RUAI.TV – Aksi damai Gerakan Masyarakat Adat Sintang (Gemas) mendapat respon dari pemerintah kabupaten, dengan menggelar pertamuan pada Jumat (10/02/2023). Aksi damai ini terkait persoalan yang muncul antara masyarakat adat dengan sejumlah perusahaan perkebunan kelapa sawit. Baca juga: Pendemo Ancam ...
KAPUAS HULU, RUAI.TV – Warga Desa Bukit Penai, Kecamatan Silat Hilir, Kabupaten Kapuas Hulu memasang plang larangan panen di areal perkebunan kelapa sawit PT. Riau Agrotama Plantation atau PT. RAP, Kamis (19/01/2023). Tindakan ini akibat persoalan antaa warga dengan PT.RAP ...
SEKADAU – Buntut panjang dari mediasi yang dilakukan antara pihak perusahan dan Karyawan PT. Landak Bhakti Palma (LBP) Nanga Mahap, Kabupaten Sekadau, berakhir penjarahan barang milik perusahaan oleh sejumlah karyawan, Rabu (20/5/2020). Sejumlah isi gudang dan atap seng yang ada ...
LANDAK – Warga Kabupaten Landak yang bekerja di PT. MBS (Maiska Bumi Semesta) dan PT. IGP (Ichtiar Gusti Pudi) menggelar aksi damai ke kantor DPRD Kabupaten Landak, Kamis (13/2/’02). Kedatangan warga dengan membentangkan sejumlah poster bertuliskan sejumlah tuntutan ini disambut ...
Ruai TV Pontianak .::Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam ikatan mahasiswa keperawatan kalimantan barat melakukan aksi damai di gedung dewan perwakilan rakyat daerah provinsi kalbar jumat pagi. Dalam aksinya, mahasiswa mendesak pengesahaan rancangan undang-undang keperawatan.:: [youtube]http://youtu.be/xGxzhIOsp34[/youtube] ...