JAKARTA, RUAI.TV – Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Barat terpilih, Ria Norsan dan Krisantus Kurniawan, mengikuti gladi kotor menjelang pelantikan kepala daerah serentak di kawasan Istana Kepresidenan, Selasa (18/2/2025). Pelantikan tersebut akan dipimpin langsung oleh Presiden RI, Prabowo Subianto. Dalam ...