Arsip

SUKADANA, RUAI.TV – Wakil Bupati Kayong Utara, Amru Chanwari, turun langsung ke lapangan untuk memastikan pembangunan fasilitas kesehatan strategis berjalan sesuai perencanaan dan jadwal. Melalui kunjungan kerja ini, Amru menegaskan komitmen pemerintah daerah dalam memperkuat layanan kesehatan dasar hingga rujukan ...