Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Bank Kalbar menutup Catur Wulan I 2025 dengan prestasi mengesankan. Hingga akhir April, bank daerah ini berhasil membukukan laba bersih senilai Rp183,12 miliar melampaui target proporsional dengan capaian 108,9 persen. Angka ini juga mencerminkan pertumbuhan laba tahunan ...