Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Kasus pengadaan tanah yang melibatkan oknum Anggota DPRD Kalbar, Paulus Andi Mursalim, telah menjadi sorotan publik dan sedang ditangani oleh Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat (Kejati Kalbar). Meski menjadi perhatian, Bank Kalbar hingga kini belum memberikan pernyataan resmi ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Kalimantan Barat melakukan ekspose terkait kerugian negara yang diakibatkan oleh tindak pidana korupsi (tipikor). Kegiatan ini berlangsung di kantor Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat pada Selasa, 10 September 2024, bersama Bidang ...

PONTIANAK, KRUAI.TV – Kasus dugaan korupsi mark up dalam pembelian lahan untuk pembangunan kantor Bank Pembangunan Daerah (BPD) Kalimantan Barat di Jalan Ahmad Yani 1, Gang Abdurahman Saleh 1, Pontianak, masih terus menjadi sorotan publik. Belum lama ini, kelompok Barisan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Ratusan massa dari Barisan Pemuda Melayu (BPM) menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Barat, di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kecamatan Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Kamis 28 Agustus 2024. Dalam aksi ini, mereka ...

PONTIANAK, RUAI.TV– Kepastikan hukum terhadap penanganan kasus pengadaan tanah Bank Kalbar yang diduga mark up perlu dilakukan untuk menjaga kepercayaan nasabah dalam menyimpan uangnya di bank milik daerah Kalimantan Barat tersebut. Pernyataan itu di sampikan oleh Ketua Umum Dewan Pimpinan ...