Arsip

SAMBAS, RUAI.TV – Wakil Bupati Sambas, Heroaldi Djuhardi Alwi, menyerahkan bantuan senilai Rp100 juta untuk Surau Ash Sholah di Desa Bakau, Kecamatan Jawai, dalam rangkaian Safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten Sambas, Senin (10/3/2025). Sebelumnya, rombongan Safari Ramadhan telah mengunjungi Masjid Istiqlal ...