PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, didampingi istri, menghadiri peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW bersama ratusan jamaah di Masjid Az-Zakhirin, Kamis (15/1/2026). Kegiatan berlangsung khidmat dan dihadiri tokoh agama, pengurus masjid, serta tokoh masyarakat setempat. Dalam sambutannya, ...






