Arsip

SINTANG, RUAI.TV – Bupati Sintang, Gregorius Herkulanus Bala, merespons aksi protes yang digelar Masyarakat Kecamatan Ambalau terkait kelangkaan gas LPG subsidi 3 kilogram dan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite. Aksi tersebut mencerminkan kegelisahan warga terhadap kondisi distribusi energi yang ...