KAPUAS HULU, RUAI.TV – Warga Kecamatan Semitau mengeluhkan pelayanan Agen Premium dan Minyak Solar (APMS) apung yang beroperasi di Dusun Marsedan Hilir, Desa Marsedan Raya, Kapuas Hulu. Pasalnya, APMS ini hanya melayani pengisian bahan bakar minyak (BBM) ke drum dan ...