Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Cara memasarkan produk melalui flatform digital, menjadi pilihan Dekranasda Kota Pontianak untuk 40 pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaannya. Mereka bersiap memasarkan produk melalui marketplace Tokopedia. Kesepakatan antara marketplace tersebut dengan Dekranasda, telah mereka teken, Kamis (27/01/2022) ...