Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Kota Pontianak termasuk daerah yang mudah terkena genangan air. Terutama saat turun hujan dengan intensitas tinggi bersamaan dengan pasang air laut. Kontur tanah di kota yang tergolong rendah dan sebagian bergambut, menjadi area yang mudah sekali tergenang. ...