PONTIANAK, RUAI.TV – Tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan tanah untuk pembangunan kantor pusat Bank Kalbar di Pontianak, PAM, mengajukan gugatan praperadilan terhadap Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Barat. Gugatan ini di sampaikan oleh kuasa hukumnya, Glorio Sanen, ke Pengadilan Negeri ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Hakim tunggal Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri (PN) Pontianak dikabarkan mengabulkan permohonan praperadilan tiga tersangka kasus dugaan korupsi pembelian tanah Bank Kalbar tahun 2015. Dalam putusan yang di bacakan pada Selasa, 12 November 2024, hakim ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Memasuki akhir Oktober 2024, penanganan kasus dugaan korupsi pengadaan tanah Bank Pembangunan Daerah (BPD) Kalimantan Barat terus menjadi perhatian publik, terutama para nasabah yang berharap kejelasan atas kasus yang melibatkan bank tempat mereka menabung. Kasus ini ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Penyidikan dugaan tindak pidana korupsi (tipikor) dalam pengadaan tanah untuk pembangunan kantor pusat Bank Kalbar tahun 2015 terus menuai sorotan. Menurut siaran pers Penkum Kejati Kalbar pada 30 September dan 16 Oktober 2024, jaksa penyidik telah menetapkan ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Barat kembali memeriksa seorang oknum anggota DPRD Kalbar berinisial MU terkait kasus dugaan korupsi pengadaan tanah untuk Bank Pembangunan Daerah (BPD) Kalbar. Pemeriksaan di jadwalkan pada Selasa, 22 Oktober 2024, pukul 09.00 WIB, ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Kasus pengadaan tanah yang melibatkan oknum Anggota DPRD Kalbar, Paulus Andi Mursalim, telah menjadi sorotan publik dan sedang ditangani oleh Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat (Kejati Kalbar). Meski menjadi perhatian, Bank Kalbar hingga kini belum memberikan pernyataan resmi ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Kalimantan Barat melakukan ekspose terkait kerugian negara yang diakibatkan oleh tindak pidana korupsi (tipikor). Kegiatan ini berlangsung di kantor Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat pada Selasa, 10 September 2024, bersama Bidang ...