SEKADAU, RUAI.TV – Banjir besar kembali melanda Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat. Hujan lebat hingga sangat lebat yang mengguyur wilayah hulu sejak Rabu malam (7/1/2026) menyebabkan Sungai Sekadau meluap dan merendam permukiman warga di Kecamatan Nanga Taman dan Kecamatan Nanga Mahap. ...
MELAWI, RUAI.TV – Banjir kembali merendam sejumlah permukiman warga di Desa Upit, Kecamatan Belimbing, Kabupaten Melawi, setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut sejak Rabu malam (8/1/2026) hingga Kamis subuh. Tingginya intensitas hujan menyebabkan air sungai meluap dan menggenangi rumah warga ...
SEKADAU, RUAI.TV – Banjir merendam sejumlah desa di Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat. Dampak terparah terjadi di Kecamatan Nanga Taman setelah hujan dengan intensitas tinggi mengguyur wilayah tersebut sejak Rabu malam, 8 Januari 2026. Air sungai meluap dan perlahan menggenangi permukiman ...
PONTIANAK, RUAI.TV – Banjir besar kembali merendam berbagai wilayah di Kalimantan Barat setelah hujan deras mengguyur daerah itu selama beberapa hari berturut-turut. Aktivitas ekonomi masyarakat lumpuh, rumah dan lahan terendam, sementara kerugian materi terus bertambah. Namun bagi Aliansi Masyarakat Adat ...
MELAWI, RUAI.TV – Hujan deras beberapa hari terakhir meningkatkan debit Sungai Pinoh, Sungai Cina, dan Sungai Kelas. Akibatnya, sejumlah desa di Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Melawi, terendam banjir. Kapolsek Kota Baru, IPTU Edi Harianto, menyebut banjir merendam Desa Suka Maju, ...
KAPUAS HULU, RUAI.TV – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memberikan dukungan logistik dan peralatan dalam penanganan darurat bencana banjir yang melanda Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Direktur Dukungan Sumber Daya Darurat BNPB, Agus Rinyanto, kepada ...
KAYONG UTARA, RUAI.TV – Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya, meninjau langsung lokasi banjir yang melanda wilayah transmigrasi di Desa Sedahan Jaya, Kecamatan Sukadana, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat, Minggu (23/03/2025). Dalam kunjungan tersebut, Bupati juga menyerahkan bantuan kepada warga terdampak ...
KAPUAS HULU, RUAI.TV – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Silat Hilir sejak sore hingga malam tadi menyebabkan dua desa, yaitu Desa Bongkong dan Desa Nanga Nuar, terendam banjir. Banjir mulai melanda sejak pukul 05.00 WIB dan merendam puluhan rumah ...
KETAPANG, RUAI.TV – Banjir yang melanda Kecamatan Marau, Kabupaten Ketapang, terus menunjukkan peningkatan. Ketua Satgas Informasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kalimantan Barat, Daniel, melaporkan perkembangan terkini terkait bencana yang telah terjadi sejak 9 Oktober 2024, pukul 05.00 WIB. Hingga ...
KAPUAS HULU, RUAI.TV – Banjir merendam lima kecamatan di Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat, setelah hujan deras yang mengguyur wilayah tersebut menyebabkan Sungai Kapuas meluap. Kepala BPBD Kapuas Hulu, Gunawan, melaporkan bahwa banjir melanda Desa Suka Maju dan Desa Tangai ...















