Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Di tengah dinamika ekonomi nasional dan ketatnya persaingan industri perbankan, PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat (Bank Kalbar) menunjukkan ketangguhan kinerja sepanjang tahun 2025. Bank milik daerah ini mencatat pertumbuhan aset, kredit, dan laba yang solid, sekaligus ...

SUKADANA, RUAI.TV – Pemerintah Kabupaten Kayong Utara bersama PT Bank Kalbar terus mempercepat penerapan Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah atau ETPD sebagai langkah strategis untuk memperbaiki layanan publik dan memperkuat tata kelola keuangan daerah. Pemerintah daerah mendorong digitalisasi transaksi agar proses ...

PONTIANAK, RUAI.TV – PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat (Bank Kalbar) menunjukkan performa gemilang hingga akhir September 2025. Bank milik masyarakat Kalbar itu mencatatkan pertumbuhan positif di hampir seluruh indikator keuangan utama, menegaskan ketangguhannya di tengah dinamika ekonomi nasional. Direktur ...

SUKADANA, RUAI.TV – Pemerintah Kabupaten Kayong Utara terus mendorong inklusi keuangan bagi pelajar, termasuk di wilayah kepulauan. Sekretaris Daerah (Sekda) Kayong Utara, Erwin Sudrajat, menegaskan komitmen tersebut saat membuka Sosialisasi Program Satu Rekening Satu Pelajar (KEJAR) di Kepulauan Karimata, Rabu ...

JAKARTA, RUAI.TV – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat kembali mencatat prestasi membanggakan di tingkat nasional. Pemprov Kalbar bersama Bank Pembangunan Daerah (BPD) Kalbar berhasil meraih tiga penghargaan tertinggi dalam ajang TOP Governance, Risk, & Compliance (GRC) Awards 2025. Penghargaan itu diterima ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Bank Kalbar kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional. Lembaga keuangan kebanggaan masyarakat Kalimantan Barat ini sukses meraih penghargaan bergengsi “The Best Indonesia IT & Digital Operational Excellence Award 2025 Platinum Award (A) Very Excellent (5 Star)” ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, secara resmi meluncurkan Program Sosial Ruai TV Peduli pada malam puncak HUT ke-18 Ruai TV di Hotel Mercure Pontianak, Sabtu malam (23/8/2025). Dalam kesempatan itu, Norsan juga menandatangani piagam peluncuran program sebagai ...

SAMBAS, RUAI.TV – Masa pensiun seringkali dianggap sebagai akhir dari perjalanan karier, namun Pemerintah Kabupaten Sambas bersama Bank Kalbar dan PT Taspen membuktikan bahwa purna tugas justru merupakan gerbang menuju kehidupan baru yang penuh peluang. Hal ini terlihat dalam kegiatan ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Kebijakan Pusat Pelaporan Transaksi Keuangan (PPATK) tentang pemblokiran rekening tidak aktif (dormant) menimbulkan keresahan dan kekhawatiran bagi masyarakat. Namun Bank Kalbar menegaskan, nasabah tidak perlu khawatir, karena rekening mereka tetap aman. “Langkah ini justru menjadi bagian dari ...

SAMBAS, RUAI.TV – Bank Kalbar terus mempercepat transformasi digital sektor layanan publik melalui kerja sama erat bersama PT Taspen (Persero). Kedua lembaga ini menggelar kegiatan bertajuk “Sosialisasi Flagging Taspen, Aplikasi Layanan Digital, dan Prosedur Perpindahan Kantor Bayar” di Aula Rapat ...