Arsip

SINTANG, RUAI.TV – Temenggung Adat Kecamatan Ambalau, Antonius Junas, menyampaikan bahwa kondisi ketersediaan bahan bakar minyak (BBM) dan LPG 3 kilogram di wilayah Ambalau saat ini sudah kembali stabil. Hal tersebut menjadi kabar baik bagi masyarakat setelah sebelumnya sempat terjadi ...

SINTANG, RUAI.TV – Ketua Ikatan Keluarga Dayak Uut Danum (IKADUM) Kabupaten Sintang, Sopian, menyoroti serius persoalan status hutan lindung yang dinilai mengancam hak hidup dan kepemilikan masyarakat Dayak Uut Danum di wilayah hulu, khususnya Kecamatan Serawai dan Ambalau. Isu tersebut ...

SINTANG, RUAI.TV – Bupati Sintang, Gregorius Herkulanus Bala, merespons aksi protes yang digelar Masyarakat Kecamatan Ambalau terkait kelangkaan gas LPG subsidi 3 kilogram dan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite. Aksi tersebut mencerminkan kegelisahan warga terhadap kondisi distribusi energi yang ...

SINTANG, RUAI.TV – Masyarakat Kecamatan Ambalau menggelar aksi protes menuntut pemerintah dan pihak terkait segera mengatasi kelangkaan gas LPG subsidi 3 kilogram dan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite yang terus berlarut-larut. Aksi yang mengatasnamakan Aksi Masyarakat Peduli Kecamatan Ambalau ...

SINTANG, RUAI.TV – Kisah Boy, bocah 9 tahun asal Desa Bukai Tukun, Kecamatan Ambalau, Kabupaten Sintang, menggugah empati banyak orang. Di usianya yang masih belia, Boy harus menahan nyeri akibat kerusakan jaringan pada kakinya. Namun rasa sakit itu tak pernah ...

SINTANG, RUAI.TV – Menjelang perayaan Hari Raya Natal pada 25 Desember 2025, kondisi infrastruktur jalan dan jembatan di Kecamatan Serawai, Kabupaten Sintang, kembali menjadi sorotan masyarakat. Jalan yang berlubang, berlumpur, serta jembatan yang dinilai tidak layak pakai dikeluhkan karena menghambat ...

SINTANG, RUAI.TV – Anggota DPRD Kabupaten Sintang dari Fraksi Nasdem, Rudy Andryas, menegaskan bahwa masyarakat Kecamatan Serawai sepakat meminta Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat memprioritaskan pembangunan jalan provinsi tahun 2025 dimulai dari Serawai. Menurut Rudy, selama hampir sepuluh tahun, proyek jalan ...

SINTANG, RUAI.TV – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, meninjau pengerjaan ruas jalan provinsi Simpang Medang–Nanga Mau di Kabupaten Sintang, Selasa (16/9/2025). Ia memastikan pembangunan jalan tersebut berlangsung bertahap hingga selesai pada 2027. “Kegiatan hari ini ya, kita meninjau jalan Simpang ...

SINTANG, RUAI.TV – Sebuah rumah warga di Desa Buntut Purun, Kecamatan Ambalau, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat, rata dengan tanah dan hanya berupa abu setelah dilahap sijago merah dalam waktu yang sangat singkat pada kamis pukul 17.00 WIB (16/1/2025) Rumah yang ...

SINTANG, RUAI TV – Gawai Adat Dalo, tradisi adat istiadat Suku Dayak Uud Danum, kembali di laksanakan di Kecamatan Serawai, Kabupaten Sintang, pada 26-29 Desember 2024. Upacara adat ini merupakan puncak acara dalam rangkaian penyelesaian adat kematian yang di wariskan ...