“Misalnya minuman kaleng ada yang penyok. Inikan kemasannya agak rusak seharusnya tidak dipajang, sebaiknya di kembalikan lagi ke agen,” tegasnya saat menemukan satu produk berkemasan kaleng yang penyok saat sidak di sebuah swalayan.
Dia menegaskan, pemilik swalayan memastikan rak-rak pajangan dalam kondisi steril. Misalnya, tidak dalam keadaan kotor bahkan ada sarang laba-laba.
Baca juga: Buron 11 Tahun, Koruptor Jalan Punggur Tertangkap
Terhadap swalayan yang kurang memperhatikan hal itu, Mulyadi memberikan teguran keras. Sekaligus meminta pemilik usaha tidak lagi mengulangi kesalahan itu.
Sewaktu-waktu, tim kembali melakukan sidak swalayan Pontianak untuk memastikan kondisi yang bersih, tanpa barang rusak, dan kedaluwarsa. (RED)
Leave a Reply