SEBAGAI EKSISTENSI ADAT DI TENGAH MASYARAKAT DAYAK MA’AP, HINGGA KINI MASYARAKAT DUSUN SETUGAL, DESA SEBABAS, KECAMATAN NANGA MAHAP, KABUPATEN SEKADAU, MASIH TERUS MENJUNJUNG TINGGI ADAT ISTIADAT, SEPERTI ADAT MENDIRIKAN RUMAH BARU.
DALAM ADAT INI SEJUMLAH PERAGA ADAT DIPERSIAPKAN, DENGAN PROSESI ADAT DIPIMPIN OLEH ORANG YANG DITUAKAN. BERIKUT VIDEO KIRIMAN JURNALIS WARGA.
.:RuaiTVPontianak:. Rendy Achlunazar – 27 Desember 2018
Leave a Reply