PONTIANAK, RUAI.TV – Para petugas Fardhu Kifayah atau pengurusan jenazah secara Islam, mengikuti bimbingan teknis, Rabu (17/11/2021) di Aula Sultan Syarif Abdurrahman (SSA) Kantor Wali Kota Pontianak.
Jumlah peserta sebanyak 50 orang yang berasal dari Kota Pontianak. Bimbingan teknis ini merupakan kegiatan dari Bagian Kesra Sekretariat Daerah Kota Pontianak.
Baca juga: Guru Ngaji, Petugas Fardhu Kifayah dan Posyandu Terima Dana Transportasi
Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah Kota Pontianak, Yusnaldi, mengatakan, dalam fardhu kifayah, ada empat kewajiban yang harus dilakukan. Keempatnya adalah memandikan, mengkafankan, mensalatkan, hingga menguburkan jenazah.
Baca selanjutnya dengan klik pages 2
Leave a Reply