Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji mengaku, tidak bersedia menjadi menteri dalam kabinet kerja Presiden dan wakil Presiden RI, Joko Widodo – Ma’ruf Amin, periode 2019-2024. ...
Pengelolaan air limbah tempat pembuangan akhir sampah Batu Layang, Kecamatan Pontianak Utara, saat ini masih belum makasimal. Hal inilah yang membuat air limbah masuk dan mencemari parit sekitar TPA. ...
Beberapa waktu terakhir video perundungan seorang Siswi, yang terjadi di salah satu SMA Negeri 1 di Kabupaten Sintang, viral di media sosial. Pihak sekolah membenarkan peristiwa tersebut, yang dipicu perselisihan pendapat, antara pelaku dengan korban. ...
Dalam satu hari, satuan reserse narkoba Polres Singkawang diback up Intelmob Batalyon B pelopor, dan tim Merpati Polres Singkawang, menangkap dua orang pria pelaku tindak pidana narkotika jenis sabu. ...
Mantan ketua ikatan motor Indonesia Provinsi Kalimantan Barat, Iin Solinar, mendaftarkan diri ke partai politik, untuk ikut meramaikan pemilihan Bupati dan wakil Bupati Ketapang tahun 2020 mendatang. Iin Solinar mengaku maju pada pilkada mendatang, karena ingin memajukan Kabupaten Ketapang di ...
Kapolres Melawi terus mengingatkan masyarakat, untuk menyaring infromasi dengan baik dan benar, terlebih menjelang pemilihan kepala daerah Bupati dan wakil Bupati Melawi, tahun 2020 mendatang. Selain itu masyarakat juga diminta, untuk menggunakan media sosial dengan bijak. ...
Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu menggelar peringatan hari santri nasional, selasa pagi. Pada peringatan ini, para santri diminta menjadi pembawa kedamaian. ...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat meresmikan data analytic room. Hal ini sebagai bentuk transparansi tata kelola pemerintahan, sebagai syarat utama memperoleh kepercayaan dari masyarakat. ...
Setelah memerkisa dua instansi, yakni badan pertanahan nasional dan dinas perkebunan Kabupaten Landak, Polres Landak akhirnya memeriksa tiga perusahaan perkebunan, yang hingga saat ini belum memiliki hak guna usaha atau HGU. selain itu Polres Landak juga menjadwalkan, akan melakukan pengecekan ...
Polda Kalimantan Barat mengungkap kepemilikan senjata api ilegal. Selain senjata api, dalam pengungkapan itu polda KalBar juga menyita senjata tajam dari tangan pemiliknya. ...















