Pengadilan Negeri Ketapang saat ini mengaku sudah menangani sebanyak 514 perkara. Jumlah perkara yang ditangani tersebut mencapai 80,67 persen, atau meningkat lima persen dari tahun 2018. ...
Festival Budaya Kayan Mendalam tahun 2019, secara resmi ditutup oleh Bupati Kapuas Hulu, sabtu malam 26 oktober 2019. Ia berharap, agar kegiatan serupa terus diadakan. ...
Pengrajin kain tenun ikat di Desa Umin Jaya, Kecamatan Dedai, Kabupaten Sintang, mengaku masih kesulitan memasarkan hasil tenunannya. Sehingga pendapatan yang diperoleh dari hasil penjualan, tidak maksimal. ...
Baru beberapa hari dilantik, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Kemanaan R-I, Mahfud M-D, langsung melakukan kunjungan kerja ke Pontianak, Kalimantan Barat, minggu pagi. Dalam kunkernya ini, Mahfud M-D memastikan akan terus menindak tegas pelaku separatisme di Indonesia. ...
Kepala Kejaksaan Negeri Sintang mengingatkan para kepala desa di Kabupaten Melawi, untuk menggunakan anggaran dana desa yang baik dan tepat sasaran. Hal itu mengingat akhir-akhir ini banyak kepala desa yang terjerat masalah hukum terkait penyalah gunaan dalam penggunaan anggaran dana ...
Bupati Ketapang membuka secara langsung peringatan Hari Cuci Tangan Sedunia, di Desa Bukit Gajah, Kecamatan Manis Mata, Kabupaten Ketapang. Pada peringatan tersebut Bupati Ketapang mengingatkan masyarakat, untuk selalu menjaga kesehatan, yang merupakan kebutuhan utama masyarakat. ...
Bupati Sanggau mengimbau kepada para Kepala Desa dan perangkatnya di Kabupaten Sanggau, untuk meningkatkan kualitas pengelolaan dana desa. Hal itu untuk mencegah kesalahan penggunaan, dan pelaporan yang menjurus pada penyimpangan anggaran. ...
Festival Danau Sentarum resmi digelar, dari 25 hingga 27 oktober 2019 ini. Selama kegiatan tersebut berlangsung, para pedagang yang berjualan di lokasi kegiatan diminta tidak menjual barang dagangannya, dengan harga tinggi. ...
Berbagai cara masyarakat dilakukan untuk memeriahkan hari jadi Kota Pontianak yang ke-248, salah satunya dengan membuat mural. Tidak hanya untuk mempercantik lingkungan, pembuatan mural ini juga dilakukan untuk mengedukasi masyarakat. ...
Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil tahun 2019 akan segera dibuka pada bulan oktober ini. Untuk Kabupaten Melawi tahun 2019 ini mendapatkan kuota penerimaan sebanyak 134 formasi CPNS dari pemerintah pusat. ...















