Lahan gambut seluas nol koma delapan hektare di jalan kilometer dua, Dusun Ria Sinir, Desa Hilir kantor, Kecamatan Ngabang, Kabupaten Landak, terbakar rabu sore. Kuatnya kobaran api dan minimnya sumber air, membuat proses pemadaman sedikit terhambat. ...
Jarak pandang di bandara Rahadi Oesman Ketapang mulai membaik. Hal ini membuat penerbangan pesawat, baik lepas landas maupun pendaratan, juga mulai dapat dilakukan. ...
Penanganan kasus karhutla terus dilakukan, oleh polda Kalimantan Barat. Per 18 september 2019, polda kalbar telah menetapkan 66 tersangka, terkait kasus karhutla. ...
Ketua sementara DPRD Kabupaten Bengkayang, Fransiskus meminta, agar dinas kesehatan dan dinas perumahan rakyat, permukiman, dan lingkungan hidup setempat bekerjasama, mengantisipasi dampak kabut asap yang menyelimuti Kabupaten Bengkayang. ...
Lebih dari 100 hektare lahan perusahaan perkebunan kelapa sawit PT. Ani, di wilayah Pahuman, Kabupaten Landak, terbakar. Selain menghanguskan lahan perusahaan, kebakaran juga menghanguskan lahan milik warga. ...
Kebakaran hutan dan lahan di Kabupaten Kayong Utara, telah merambah ke kawasan taman nasional Gunung Palong. Hingga kini belum bisa dipastikan penyebab karhutla, di kawasan yang dilindungi tersebut. ...
Agar tidak terjerat hukum dalam kasus kebakaran hutan dan lahan, masyarakat diminta membakar lahan sesuai undang-undang nomor 32 tahun 2009, tentang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup. ...
Selain Gubernur Kalimantan Barat, anggota DPRD Provinsi Kalimantan Barat, M. Jimi juga meminta, agar para kepala daerah di Kalimantan Barat beranci mencabut izin perusahaan, yang terbukti bersalah, dalam kasus kebakaran hutan dan lahan. ...
Bupati Kubu Raya belum memberikan sanksi tegas, kepada pelaku pembakar lahan terutama perusahaan. Hal itu karena lahan yang terbakar, seluruhnya masih dalam proses penyidikan kepolisian. ...
Seorang pria ditembak polisi, karena kabur saat ditangkap oleh tim jatanras polresta Pontianak Kota, di Kecamatan Pontianak Timur, rabu malam. Pelaku ditangkap setelah menjambret tas milik istri polisi, di pasar Flamboyan Pontianak. ...