Arsip

SINTANG, RUAI.TV – Warga tutup jalan provinsi di Kabupaten Sintang, sebagai wujud kekecewaan kepada Pemerintah Propvinsi Kalimantan Barat. Hingga saat ini, belum ada pekerjaan perbaikan jalan dan kondisinya kian buruk. Di beberapa bagian, lajur untuk lewat sudah menyerupai parit. Melalui ...

BENGKAYANG, RUAI.TV – Tebing jalan provinsi penghubung Kabupaten Bengkayang dengan Kota Singkawang, mengalami longsor. Akibatnya akses lalu lintas sedikit terganggu. Peristiwa longsor terjadi di wilayah Kecamatan Bengkayang, Kabupaten Bengkayang. Untuk memperlancar akses pelintas, pemerintah kabupaten berinisiatif memindahkan sisa tanah longsor ...

KAYONG UTARA, RUAI.TV – Kondisi ruas jalan berstatus jalan provinsi di poros Sukadana-Teluk Batang di Kabupaten Kayong Utara (KKU), terlihat bergelombang setelah proses pemeliharaan. Baca juga: Warga Dusun Harapan Maju di KKU Mulai Bangun Masjid Seorang warga Sukadana, Abdul Rani, mengatakan, ...

SINTANG – Warga Tanah Putih, Kecamatan Sepauk, Kabupaten Sintang, Kalbar menggelar aksi dengan menumbangkan pohon ke jalan raya, Jumat (24/4). Kapolsek Sepauk, IPTU Suwaris mengatakan, aksi ini sebagai bentuk protes warga terhadap kebijakan pemerintah yang dinilai tidak tegas dalam menutup ...

TANGERANG – Gubernur Kalbar Sutarmidji menanggapi penutupan jalan oleh Warga Desa Simba Raya, Kecamatan Binjai Hulu, Kabupaten Sintang, Selasa (12/2) yang dinilai sangat disayangkan. Sebab dirinya baru menjabat sebagai kepala daerah selama 4 (empat) bulan serta Anggaran Pendapatan dan Belanja ...

[youtube]http://youtu.be/Q1GDanyx1i4[/youtube] Pemirsa, tentu anda sudah tidak asing lagi dengan corak dan motif batik dari pulau jawa namun bagaimana dengan batik khas kalimantan barat..??? Seorang ibu rumah tangga di pontianak sukses mengembangkan batik khas kalimantan barat hingga ke mancanegara. Seperti apa ...