Arsip

PONTIANAK, RUAI.TV – Kanopi yang tersedia untuk pejalan kaki di kawasan Bandara Internasional Supadio Pontianak, rusak diterjang angin kencang, Jumat (18/11/2022). Areal kanopi itu terbentang sepanjang 50 meter. Tiang penyangga atap kanopi patah dan terlempar dalam jarak sekitar empat meter. ...

PONTIANAK, RUAI.TV – Menjelang Hari Raya Idul Fitri, sejumlah warga memilih mudik lebih awal dari tenggat yang ditetapkan pemerintah memberlakukan larangan mudik per 6 Mei 2021. Larangan tersebut berlaku sampai 17 Mei 2021. Baca juga: ASN Nekad Mudik, Ini Ancaman Gubernur ...

PONTIANAK – Menindaklanjuti Instruksi Gubernur Kalimantan Barat Nomor : 800/0331/SEKRT-A/ 2020 tentang Kewaspadaan Terhadap Masuknya Virus Corona di Kalimantan Barat, Pemerintah Prov. Kalbar melalui Dinas Kominfo Prov. Kalbar memfasilitasi konferensi pers serta dilanjutkan dengan meninjau tempat dan proses tindakan pencegahan ...

PONTIANAK – Pesawat Lion Air dengan nomor kode penerbangan JT member of Lion Air Group memberikan keterangan resmi terkait layanan nomor penerbangan JT-714 yang melayani rute dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten (CGK) tujuan Bbandara Internasional Supadio Pontianak, Kalimantan Barat. ...

PONTIANAK – Pesawat Lion Air lagi-lagi dikabarkan mengalami insiden tergelincir saat akan landing di Bandara Internasional Supadio Pontianak. Akibatnya pesawat keluar dari landasan pacu (runway). Pesawat dengan nomor JT 714 tersebut jurusan dari Jakarta – Pontianak mendarat sekitar pada pukul ...

[youtube]http://youtu.be/xL6NEM5iPG0[/youtube] Memasuki hari kelima bulan puasa, harga sejumlah barang kebutuhan di pasaran beberapa diantarannya masih tinggi. Harga telur misalnya, yang masih bertahan di harga 1350 rupiah perbutir. ...